Blackberry Messenger adalah aplikasi pesan instan yang aman dan unik ke perangkat Blackberry yang lainya. Cara kerjanya dengan menggunakan Pin Blackberry untuk mengirim dan menerima pesan instan. Akan tetapi bagi sebagian pengguna blackberry messenger sering mengalami masalah ketika melakukan invite PIN blackberry. Untuk mengatasi masalah pending pada saat invite pin blackberry, silahkan anda ikuti panduan di bawah ini.
- Pastikan perangkat anda ditetapkan untuk BBM: periksa pengaturan layanan BBM, anda harus memastikan bbm bekerja dengan baik
- Periksa Pin atau Email contact anda : Pastikan anda menggunakan Pin atau email untuk contact dengan benar untuk contact yang ingin anda tambahkan. Jika anda tidak yakin, anda bisa membatalkan permintaan, lalu kirim kan permintaan kembali.
- Network Delay: Untuk memastikan BBM bekerja dengan baik, coba kirimkan sebuah pesan atau pesan PIN pada contact yang tersedia.
- Blackberry Messenger Erorr : Jika langkah langkah diatas masih tidak bisa, pastikan BBM Smartphone anda terinstal dengan baik, untuk melakukan hal ini back up semua data-data anda menggunakan Blackberry Destop Sofware, instal kembali blackberry messenger anda setelah anda reboot perangkat anda. yang perlu anda perhatikan adalah apakah anda sudah mengirimkan permintaan dengan benar.
Terima kasih anda sudah membaca artikel singkat tentang Cara Mengatasi Contact Blackberry Messenger ( BBM ) Pending, mengatasi blackberry messenger pending, solusi BBM pending. Semoga artikel singkat ini bermanfaat dan maaf bila ada salah kata dalma penulisan artikel diatas. Admin pemirsablog mengucapkan Terima Kasih.